Minggu, 17 Mei 2009

Klarifikasi..!!

Klarifikasi ....


Suatu hari ada seorang hewan datang ke empat manusia yang lagi kumpul di kawasan tempat menimba ilmu. Ke empat manusia tersebut sedang membahas tugas yang diberikan gurunya selama 1 tahun.
Tanpa malu dan tanpa sebab, hewan tersebut menggonggong untuk bergabung ke empat manusia tersebut. Salah seorang manusia berpikir untuk menolak goonggongan dan mengusir hewan tersebut. karena manusia itu harus belajar dari kesalahannya. kesalahan yang mau menerima hewan tersebut di tahun sebelumnya.
Untuk diketahui pada tahun sebelumnya hewan tersebut malah menyakiti dan menggigit manusia. Namun karena suara minoritas dan ada sedikit rasa kasihan, manusia itu pun dengan berat hati menerima hewan tersebut.
Sekali lagi dengan sangat-sangat berat hati.
Awalnya setalah diajak memang sedikit menyenangkan.
Sekali lagi ditegaskan sedikit menyenangkan.
Hewan tersebut mau diajak kerjasama.
Hewan itu pun mau diajak bercanda..

Namun setelah pertengahan tahun...
beigghghghgh..
jadi naik pitam..
asli..
hehehe...

Hewan tersebut mulai angkuh dan ketahuan lagi sifat hewannya..
diberi kesempatan, malah mengejek manusia dari belakang..

Dikatakan sombong lah manusia..
padahal hewan itu diajak untuk pergi bareng oleh manusia, eh hewannya dengan angkuh tidak mau.
manusianya pun pergi sendiri, eh hewannya dengan marah bilang sombong..
manusia pun cuma bisa tersenyum..
sabar..

dikatakan sok lah manusia.
padahal hewan itu ditanya mengenai masalah yang dihadapi kelompok, eh dia bilang dengan ketus tidak tahu..
manusia pun berusaha menyelesaikan masalahnya sendiri-sendiri, eh dibilang sok..
manusia pun cuma bisa tersenyum kembali..
harus lebih sabar..

dikatakan bodoh lah manusia..
padahal hewan tersebut diajak kerjasama, eh malah bilang begitu..
tidak tahu malu..

kalau memang hewan itu pintar coba gak usah mau kerjasama dengan manusia..
manusia pun harus kembali sabar..

dikatakan perusakan kawan..
eh hewan..
manusia beri tahu y, sesungguhnya hewan itu yang lebih merusak manusia..
gak tahu malu..
manusia pun cuma tersenyum..
kembali sabar..

Mungkin ada seribu lagi pembelaan yang mau ditulis..
tapi karena HEWAN tersebut TIDAK PENTING..
jadi sabar..

Sebenarnya manusia tidak mau menjelek-jelekan orang lain apalagi buat HEWAN yang GAK PENTING..
namun ini harus diklarifikasi..
Jadi jikalau ada yang tersinggung, manusia hanya mengucapkan permohonan maaf..

saya hanya mau menjadi manusia yang baik-baik. tolong jangan paksa manusia tersebut..
saya juga minta maaf kalau saya pernah manyakitmu HEWAN..
hehe..

Semoga saja bisa diambil hikmahnya..
Manusia harus lebih belajar..

Ya Allah, kuatlah hamba-Mu ini..
Jauhkanlah hamba dari godaan Iblis yang terkutuk..

Note : Cerita diatas hanya fiksi, apabila terdapat kesamaan sifat dan penamaan tokoh, serta jika ada yang tersinggung,
saya selaku manusia yang ingin menjadi manusia yang baik-baik dan sederhana mengucapkan permohonan maaf.
Semoga kita dapat mengambil hikmah..

Sumber : copy-paste dari neraka..
hehe..

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda